Berita
PUSAT EDUKASI EBT – KAMPUNG HIJAU ENERGI DIKUNJUNGI JAJARAN KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP UNTUK BELAJAR PEMANFAATAN ENERGI BARU TERBARUKAN
Maros - Dalam rangka Peningkatan Kapasitas Pendamping Perhutanan Sosial, Kelompok Perhutanan Sosial dan Kelompok Tani Wanita, dalam pengembangan Energi Baru Terbarukan (EBT), dan konservasi energi di areal perhutanan sosial dan sharing pengetahuan, Kementerian Lingkungan Hidup, [...]
DENGAN DUKUNGAN LAZ HADJI KALLA, TABLIGH AKBAR SINJAI EDUKASI RUQYAH SYAR’IYYAH KEPADA RATUSAN PESERTA
Sinjai, 29 Agustus 2024 – Dalam menghadapi tantangan penyakit medis dan non-medis yang semakin kompleks di tengah masyarakat, program Tabligh Akbar Ruqyah Syar’iyyah dengan tema "Mukjizat Al-Qur’an dalam Menyembuhkan Penyakit Medis & Non Medis" menjadi [...]
MERAUP BERKAH DARI BENIH: CERITA SUKSES PETANI ALPUKAT GOWA BERSAMA LAZ HADJI KALLA
Gowa - Pada tahun 2021, LAZ Hadji Kalla melakukan inisiasi program pemberdayaan yang bertujuan untuk memberdayakan petani di Malino Kabupaten Gowa, tepatnya di Desa Tonasa, Kecamatan Tombolopao, Kabupaten Gowa. Daerah ini merupakan daerah dataran tinggi [...]
BERSAMA LKMI, LAZ HADJI KALLA DUKUNG PELESTARIAN LINGKUNGAN DENGAN PENANAMAN 10.001 MANGROVE DI PESISIR LUWU.
Luwu, 19 Agustus 2024 – Melihat kondisi pesisir yang semakin terdegradasi, Lembaga Konservasi Mangrove Indonesia (LKMI) Kabupaten Luwu, kembali menunjukkan komitmennya dalam pelestarian lingkungan. Program ini dilakukan, mengingat lebih dari separuh kawasan mangrove di Kabupaten [...]
LAZ HADJI KALLA BANTU KOMUNITAS TULI BELAJAR AGAMA LEWAT PROGRAM BINA AGAMA TUNARUNGU ISLAMIC CARE
Makassar, 20 Agustus 2024 – Dikutip dari Antara News; Makassar menghadapi tantangan yang signifikan terkait penyandang disabilitas rungu, di mana jumlah mereka terus meningkat 1-2% setiap tahunnya, namun akses terhadap pendidikan dan informasi agama bagi [...]
GEMA SOUND SYSTEM: MEMBERDAYAKAN PENGURUS MASJID DAN PESANTREN DI SULSEL, SULBAR, SULTENG, DAN SULTRA MELALUI PELATIHAN DAN BANTUAN SOUND SYSTEM
Yayasanhadjikalla.or.id; Sulsel – LAZ Hadji Kalla terus melanjutkan komitmennya untuk mendukung sarana ibadah melalui Program Gema Sound System, sebuah inisiatif bantuan sound system untuk masjid dan pesantren di wilayah Sulawesi Selatan, Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, [...]
AKTIF POSITIF – LASKAR AYAM JANTAN ENREKANG DIDUKUNG LAZ HADJI KALLA UNTUK PROGRAM WAKAF DAN BERSIH MASJID
Enrekang, 4 Agustus 2024 - Laskar Ayam Jantan (LAJ) Enrekang, sebuah komunitas fans klub sepak bola PSM Makassar, telah berhasil melaksanakan program wakaf Al-Qur'an dan kegiatan bersih-bersih masjid di berbagai lokasi di Kabupaten Enrekang. Kegiatan [...]
LAZ HADJI KALLA MENDUKUNG PROGRAM EKSPLODIKSI 2024 MELALUI PROGRAM AKTIF POSITIF
Gowa, 30 Juli 2024 – Program Eksplodiksi 2024 yang dilaksanakan oleh mahasiswa KIP Kuliah Universitas Negeri Makassar (UNM) di Desa Rappolemba, Kecamatan Tompobulu, Kabupaten Gowa, berlangsung sukses dari tanggal 14 hingga 21 Juli 2024. Program [...]
CABAI DI SELA BATU KARANG: KISAH INSPIRATIF PAK LAHANE, DARI NELAYAN MENJADI PETANI CABAI
Wakatobi - Di sebuah desa kecil bernama Kapota Utara, di Pulau Kapota, Kecamatan Wangi-Wangi Selatan, Kabupaten Wakatobi, Sulawesi Tenggara, hiduplah seorang nelayan bernama Pak Lahane. Seperti kebanyakan penduduk di desanya, Pak Lahane menggantungkan hidupnya pada [...]
LAZ HADJI KALLA DUKUNG PROGRAM FORUM MAHASISWA KINDANG DALAM MENINGKATKAN SEMANGAT KEWIRAUSAHAAN DI KALANGAN PEMUDA
Bulukumba, 17 Juli 2024 – LAZ Hadji Kalla menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengembangan komunitas dengan memberikan dukungan kepada Forum Mahasiswa Kecamatan Kindang (FMK Kindang) melalui program "Aktif Positif". Bantuan ini digunakan untuk menyelenggarakan "Workshop Menumbuhkan [...]